Bablues, Ajang Silaturahmi Dan Kreatifitas Musisi Palu
PALU, KAREBA.id | Sejumlah komunitas band Palu menjaga silaturahmi dan saling berbagi kreatifitasnya diajang BaBlues yang dikemas setiap tanggal 12 bulan berjalan. Event mandiri itu telah memasuki edisi #9, pada Selasa, 12 September 2017,…