TRADISI TEMURUN - Beberapa pria paruh baya memainkan musik Rebana saat menjemput pejabat Kementrian Desa Pembangunan Daerah Tertingga dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) RI di Pulau Lingayan, desa Ogotua kecamatan Dampal Utara Kabupaten Tolitoli pekan lalu. Musik tradisional ini sering dimainkan dua orang atau lebih dalam acara penjemputan mempelai saat pernikahan, menjemput tamu daerah bahkan acara resmi lainnya, yang telah ada sejak dahulu dan masih bertahan hingga saat ini. photo olagondronk/kareba.id/2018